Menurut Havard Business Scholl Pertumbuhan Karakter itu disebabkan oleh tiga komponen, Yaitu :
- Pengetahuan (Knowledge).
- Keterampilan (Skill).
- Sikap (Attitude).
Dari ke tiga item di atas pasti ada yang paling penting dari ketiganya, tapi apa yang paling penting dari 3 komponen itu ?, ayo kita selidiki dengan pendekatan MATEMATIKA SEDERHANA, Sangat sederhana.
Dasarnya setiap huruf dalam alfabet memiliki nilai sesuai dengan urutannya dalam alfabet, contohnya : "A" bernilai 1 karena huruf "A" ada di urutan pertama dalam alfabet, "B" bernilai 2 karena huruf "B" ada diurutan ke 2 dalam alfabet, begitu seterusnya "C" bernilai 3, "D" bernilai 4,dst..
Sekarang untuk mengetahui mana yang lebih prioritas dari 3 komponen pembentuk karakter, caranya sederhana hitung nilai dari kata KNOWLEDGE, SKILL, ATTITUDE.
K-N-O-W-L-E-D-G-E :::: 11+14+15+23+12+5+4+7+4, Hasilnya 95
S-K-I-L-L :::: 19+11+9+12+12, Hasilnya 63
ATTITUDE :::: 1+20+20+9+20+21+4+5, Hasilnya 100 (SEMPURNA)
dari perhitungan sederhana diatas dapat dilihat ATTITUDE memiliki nilai yang sempurna, jadi memang benar kalo keberuntungan seseorang lebih ditentukan oleh sikapnya. percuma kalo punya ilmu punya keterampilan tapi sikapnya buruk.